Cara memasang Recycle bin di android

Kita telah ketahui bahwa biasanya Recycle bin itu berada di komputer ataupun laptop, nah bagaimana kalau ada Recycle bin di android? Waahhh asik bukan..dengan bantuan Recycle bin kita bisa merestore kembali data yang tidak sengaja kita delete atau kehapus, nah kali ini mbah bejonya mau membahas tentang Cara memasang Recycle bin di android.  yuk kita simak artikel dibawah ini.
Dumpster

Cara memasang Recycle bin di android :


1.  Pertama siapkan aplikasi  Dumpster, silahkan download di   Play store, atau Disini

2.  Kemudian install aplikasi tersebut, lalu bukalah dan nanti Akan menjumpai halaman dimana temen-temen akan Diminta untuk memilih file apa saja yang akan disimpan diAplikasi Dumpster sebelum di hapus.




3.  Apabila temen-temen sudah menjumpai halaman yang Bertuliskan “Dumpster is Empty”, maka kalian sudah berhasil memasang Recycle bin di android.


4.  Sekarang kita coba menghapus file dari galery atau dari file Manager.

5.  Setelah itu kita cek lagi Dumpster dan file yang telah Temen-temen hapus tadi, akan masih ada disana.


6.  Untuk mengosongkan Dumpster, temen-temen bisa klik icon Tong sampah warna hijau yang terletak di kiri atas? Kemudian pilih " empty Dumpster" kemudian klik " empty "

Nah mudah bukan temen-temen, selamat mencoba...

Baca juga:

Cara menampilkan dan mengetahui kecepatan koneksi internet di android

Cara Hapus tuntas data sebelum ponsel dijual

Cara ngeCARGER smartphone dengan baik dan benar

0 Response to "Cara memasang Recycle bin di android"

Post a Comment